Bias Bullish Membayangi Pergerakan Emas

23 November 2016 in XAU-USD - by Eko Trijuni

Preferensi : Bullish

Area Acuan : 1202.06 - 1208.96 (cari konfirmasi Bullish)

Support : 1190.89, 1202.06, 1208.96

Resistance : 1220.12, 1224.39, 1231.29

Komentar :

Bias pergerakan emas menunjukkan konsolidasi, meski dari stochastic dan cci memberikan peluang emas untuk naik. Untuk hari ini bisa mencari peluang buy di area 1202.06 - 1208.96 dengan target emas akan naik menguji resistance dikisaran 1220.12. Sebagai alternatif peluang buy bisa diambil jika resistance dikisaran 1220.12 berhasil tertembus karena berpotensi mengangkat emas lebih lanjut hingga kisaran 1224.39 - 1231.29. Namun waspadai apabila Support dikisaran 1202.06 berhasil tertembus karena berpotensi menekan emas lebih lanjut hingga kisaran 1190.89.

Trading Forex legal  Dengan Komisi Termurah di Indonesia