FOREXimf Update Analisa Harian
 

Analisa Teknikal FOREXimf

Jumat, 14 April 2017
Analisa EUR/USD
 
Akankah Euro Kembali Turun?
Euro tertahan di area support. Lalu bagaimana strategi terbaik untuk mencermati kondisi saat ini? yuk cek analisa kami!
Read More

Analisa GBP/USD
 
GBP/USD Cenderung Bearish
Pound cenderung melemah. Lalu bagaimana strategi terbaik untuk mencermati kondisi saat ini? yuk cek analisa kami!
Read More

Top News

Jumat, 14 April 2017
Euro Masih di Bayangi Pemilu Perancis

Euro terpantau mengalami kenaikan tipis 0.1 persen menjadi $ 1,0617 pada perdagangan hari jumat. Euro naik 0.2 persen untuk minggu ini, meskipun kekhawatiran tentang hasil pemilihan presiden Perancis terus membatasi pergerakannya.

Kandidat presiden partai Front Nasional Marine Le Pen, yang berkampanye pada platform nasionalisme ekonomi, mengatakan pertumbuhan PDB Perancis akan meningkat menjadi 2.5 persen pada akhir semester pertama jika dia memenangkan pemilu mendatang.

Jajak pendapat memperkirakan Le Pen dan Emmanuel Macron akan muncul sebagai pemenang 23 April putaran pertama, mengungguli Jean-Luc Melenchon dan Francois Fillon, dan Macron akan memenangkan pemilu pada tanggal 7 Mei.

Terhadap yen, euro merosot serendah 115.72, level terendah sejak November, dan siap untuk penurunan 2.4 persen untuk minggu ini. Terakhir berdiri di 115.85, naik 0.1 persen.


Salam Profit,

Research & Education Division
FOREXimf.com

Bagikan kepada teman-teman Anda:
Share
Tweet
+1
www.FOREXimf.com sebagai website resmi PT International Mitra Futures menyediakan informasi berdasarkan sumber yang terpercaya, namun tidak bertanggung jawab atas segala bentuk risiko atau kerugian yang dialami secara langsung atau tidak langsung atas keputusan yang diambil berdasarkan informasi tersebut.

© 2024 FOREXimf.com.  All rights reserved.


Email ini dikirimkan kepada [email protected]. PT. International Mitra Futures Menara Asia Afrika Lantai 12 Jl. Asia Afrika No.133 - 137, Bandung
022-4266000, 022-4266222