FOREXimf Update Analisa Harian
 

Analisa Teknikal FOREXimf

Rabu, 07 Juni 2017
Analisa EUR/USD
 
EURUSD Uji Resistance, Waspadai Koreksi
EURUSD bergerak menguji area resistance harian. Trend jangka pendek secara umum masih up namun waspada karena MA memperlihatkan kecenderungan sideways.
Read More

Analisa GBP/USD
 
GBPUSD Uji Area Support, Tunggu Sinyal Rebound
GBPUSD terkoreksi ke area support. Sebagai strategi trading berdasarkan analisa teknikal hari ini Anda bisa mencari sinyal buy di area support.
Read More

Analisa Gold
Perhatikan Area 1286.80 Ketika EMAS Bullish
Saat ini harga emas sedang berkonsolidasi di area resistan. Bagaimana dengan kondisi indikator ? lihat analisa foreximf
Read More

Top News

Rabu, 07 Juni 2017
Emas Naik Tajam Karena Permintaan Melonjak

Emas naik ke level tertinggi tujuh minggu karena permintaan safe haven yang terus melonjak, sementara itu dolar turun ke level terendah sejak November karena investor mempertanyakan kekuatan ekonomi AS di tengah data ekonomi yang melemah.

Emas naik $ 14,05 atau 1,10% menjadi $ 1,296.73 per troy ounce.

Investor menumpuk investasinya ke tempat yang aman, seperti uang tunai AS, yen, dan emas, menjelang serangkaian kejadian yang berpotensi berisiko pada hari Kamis karena dapat memicu gejolak di pasar.

Pada hari Kamis, investor akan melihat pemilihan umum Inggris, pertemuan kebijakan Bank Sentral Eropa dan kesaksian mantan FBI James Comey di hadapan Komite Intelijen Senat.

Emas telah mencapai kemenangan beruntun terpanjang sejak 2010 di bulan Mei, meningkat 0,05% untuk bulan ini, meskipun ada ekspektasi bahwa Federal Reserve akan menaikkan suku bunga acuan pada pertemuan 13-14 Juni.

Optimisme investor tentang laju kenaikan suku bunga AS, bagaimanapun telah dipatok kembali baru-baru ini ketika investor mempertanyakan apakah data ekonomi baru-baru ini telah menghalangi pandangan Federal Reserve mengenai potensi dua kali kenaikan suku bunga tambahan pada tahun ini.


Salam Profit,

Research & Education Division
FOREXimf.com

Bagikan kepada teman-teman Anda:
Share
Tweet
+1
www.FOREXimf.com sebagai website resmi PT International Mitra Futures menyediakan informasi berdasarkan sumber yang terpercaya, namun tidak bertanggung jawab atas segala bentuk risiko atau kerugian yang dialami secara langsung atau tidak langsung atas keputusan yang diambil berdasarkan informasi tersebut.

© 2024 FOREXimf.com.  All rights reserved.


Email ini dikirimkan kepada [email protected]. PT. International Mitra Futures Menara Asia Afrika Lantai 12 Jl. Asia Afrika No.133 - 137, Bandung
022-4266000, 022-4266222